Prajuri Marinir Puslatmar Lampon 7 Pesanggaran, menjelang Idul Adha, membantu carikan 200 ekor Hewan Qurban

- 3 Juni 2024, 16:30 WIB
Prajuri Marinir Puslatmar Lampon 7 Pesanggaran, menjelang Idul Adha, membantu carikan 200 ekor Hewan sapi Qurban untuk Warga
Prajuri Marinir Puslatmar Lampon 7 Pesanggaran, menjelang Idul Adha, membantu carikan 200 ekor Hewan sapi Qurban untuk Warga /

 

BUTOLPOST -- Dalam rangka menjelang Hari Raya Idhul Adha 1445 H, TNI AL Puslatmar Lampon 7 melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dan di percayai mencari 200 ekor hewan qurban sapi dengan berbaur dan membantu penyembelihan hewan qurban di Dusun Pasembon, Desa Sambirejo kecamatan, Bangorejo. Senin (3/06/2024).

Seperti halnya yang dilakukan oleh Anggota TNI Marinir Supriadi dan ketiga rekannya yang juga Anggota Marinir Puslatmar Lampon 7 kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi.

Kegiatan yang dilakukan Ketiga Anggota Puslatmar Lampon 7 ini untuk membina hubungan silatuhrami antara TNI AL dengan rakyat, khususnya Masyarakat kecamatan Bangorejo. agar menjadi lebih dekat dan akrab serta memantau aktifitas di wilayah Bangorejo dan seluruh masyarakat Banyuwangi.

Supriadi salahsatu Prajurit TNI Marinir Puslatmar Lampon 7 Pesanggaran, dan juga sebagai pembisnis ternak yang sukses, menyampaikan rasa syukur dan terimakasihnya kepada seluruh Rekan rekan seangkatannya yang sudah membantu pada persiapan mencari hewan sapi kurban untuk Idul Adha nanti.

"Saya sangat bersyukur dan berterimakasih kepada rekan-rekan seangkatan yang mau menyisihkan sebagian rizkinya dan tenaganya untuk persiapan hari qurban, semoga dengan kita berqurban dan bersedekah akan dapat menghindarkan dari gangguan dan hambatan selama pelaksanaan misi," tutur Supriadi.

Sementara itu, Beberapa Warga Desa Sambirejo menyampaikan terima kasih kepada Prajurit TNI Marinir yang tergabung dalam persiapan atas pencarian 200 hewan qurban untuk menjelang Hari Raya idul Adha.

"Hewan qurban ini, akan kami salurkan kepada fakir miskin yang berada di Desa Sambirejo khususnya Dusun Pasembon," ucapnya.

Supriadi prajurit Marinir Puslatmar Lampon 7 melanjutkan saat di wawancarai Awak Media

Halaman:

Editor: Suardi Yadjib


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah