Berprestasi, 8 Personel Ditpolairud Polda Sulteng Terima Penghargaan dari Kapolda

- 1 Desember 2023, 20:08 WIB
Anggota Polairud Polda Sulteng
Anggota Polairud Polda Sulteng /

BUTOLPOST  --  Momen peringatan HUT ke-73 Polairud Polri tahun 2023, Kapolda Sulteng Irjen Pol Dr. Agus Nugroho, S.I.K.,S.H.,M.H. beri penghargaan ke personel Ditpolairud yang beprestasi bertempat di mako Ditpolairud Polda Sulteng, Jumat (1/12/2023).

Dengan mengangkat tema "Polairud Presisi Siap Mengamankan Pemilu Damai Menuju Indonesia Maju", syukuran tersebut dihadiri oleh Pejabat Utama Polda Sulteng (PJU), Forkopimda dan seluruh personel Ditpolairud Polda Sulteng.

Pada kesempatan itu, Kapolda Sulteng mengucapkan selamat Hari Ulang Tahun Polairud ke 73 serta mengucapkan selamat kepada personel Ditpolairud Polda Sulteng yang sudah menorehkan prestasi dalam tupoksi maupun diluar tupoksi.

“Saya mengucapkan selamat Hari Ulang Tahun Polairud ke 73, serta mengucapkan selamat kepada personel yang sudah menorehkan prestasi dalam tupoksi maupun diluar tupoksi," kata Agus.

Sementara itu, Kabidhumas Polda Sulteng Kombes Pol Djoko Wienartono mengatakan, dimomen Hut ke-73 Polairud Kapolda Sulteng telah memberikan penghargaan kepada delapan personel Ditpolairud yang berprestasi, ungkapnya.

Baca Juga: Kapolda Sulteng mendapatkan Brevet Bhayangkara Bahari di HUT Ke-73 Polairud Polri

Baca Juga: Polres Tolitoli Tangani Kasus Predator Sex di Desa Galumpang

Adapun delapan personel yang mendapat penghargaan yaitu:

Pertama, AKP Supardi berhasil mengungkap kasus tindak pidana penyalahgunaan angkutan atau niaga BMM bersubsidi sebanyak 22.075 liter dan tindak pidana destructive fishing dengan menggunakan bahan peledak saat melakukan penangkapan ikan.

Halaman:

Editor: Suardi Yadjib


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah