Warga Ulubongka Tojo Unauna mendapat bantuan Asupan Gizi dari Koramil

- 10 September 2023, 17:24 WIB
Dok
Dok /
 
Touna, Butolpost.com -- Koramil 1307-08/ulubongka 
melaksanakan kegiatan  pemberian bantuan asupan tambahan gizi kepada 
 
Anak yang terdampak stunting  di wilayah di Desa Marowo
Kecamatan Ulubongka Kabupaten Tojo una una, Sulawesi Tengah mendapat bantuan asupan gizi dari anggota Koramil 1307-08.
 
Pemberian bantuan asupan tambahan gizi itu oleh Koramil 1307-08/ulubongka  dilaksanakan pada, Mnggu (20/9/2023).
 
Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Danramil Marowo, Kapten Inf Muh Jabir bersama dengan anggota koramil dan didampingi oleh ibu  persit koramil 1307 - 08 Marowo
 
Kegiatan ini merupakan program dari komando atas bahwa para Danramil  seluruh babinsa harus menjadi solusi di tengah-tengah   masayarakat dan harus mampu mengatasi kesulitan rakyat 
 
 Adapun identitas anak yg mendapatkan bantuan tambahan gizi adalah sebagai berikut :
 
   Nama anak : Imran Bobihu (3) Nik.      7209065203930001, Jenis Kelamin : Laki Laki 
Nama orang tua
Bapak :  Lukman pobihu
 Ibu      :  Ina Ismail
 Kedua Nama Anak, Arasya
  ( 2 ) Tahun Nik,                    : 7209066212820002, Jenis Kelamin : Laki Laki
Nama Orang tua :
 Bapak, Sumar Poba'u
 Ibu, Ece Sareu
 
Pada kesempatan tersebut turut Hadir dalam kegiatan 
Danramil 1307-08 Ulubongka beserta anggota 
 Ketua Persit Ranting 9 Ulubongka Beserta Anggota
 Perwakilan dari PLKB, Bidan Desa, ibu Iin, Petugas Gizi Puskesmas Ulubongka
Ibu. Asni. Kegiatan berjalan aman dan lancar, hingga selesai. ( Mardi)

Editor: Suardi Yadjib


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah